Be Wise Using Social Media

vintage-social-networking-685x548

Seringkali menjumpai dua orang yang saling kenal akrab di dunia nyata, jadi saling menjauh gara-gara social media alias socmed. Dari bahasa tulisan yang bersifat ambigu—yang berpotensi memicu kesalahpahaman, hati yang kurang bersih, dan kontrol diri yang kurang baik. Sampai-sampai salah satu atau bahkan keduanya, terbawa emosi meluapkan segala kemarahan dengan membabi buta.

Gara-gara salah paham, salah komen, salah sambung dengan apa yang dimaksud.. ribut deh. Padahal masalahnya juga nggak penting-penting amat. Kadang cuma masalah sepele, miskomunikasi. Oleh karenanya, mari luruskan niat, jaga lisan, bersihkan hati dan selalu kedepankan husnuzh-zhan.Read More »